Breath

Saturday, May 30, 2009

Image

HISTORY
Awal mulanya Angga, Saka, Kaled mereka adalah teman nongkrong berkeinginan mempunyai band, keinginan yang tidak dapat terwujud apabila tidak didasari tekad yang kuat. Angga sebagai desainer grafis pada sebuah percetakan di Semarang bertemu dengan Ulama untuk bergabung sebagai rap voc. Dia menawarkan sebuah lirik ciptaanya untuk latihan perdana, dan lirik itu berjudul “senidiri”.
Aransemen dari rekan-rekan akhirnya lirik rap tersebut terbalut dengan musik garang sesuai dengan karakter mereka masing-masing jadilah “sendiri” sebagai lagu andalan kami. Karena sudah sering berkumpul dan latihan, nulis lagu bersama, dan sempat bingung untuk memberikan nama pada band tersebut akhirnya pada pertengahan Oktober 2004 band tersebut mempunyai nama yaitu BREATH, sebuah nama tak berarti jika tanpa makna. Breath yang mempunyai makna nafas, “semua kehidupan pasti bernafas, nafas akan berhenti jika kehidupan telah kembali ke illahi”. 
Perjalanan breath yang beraliran hip metal sempat vakum pada bulan keempat sampai akhirnya Desember 2006 BREATH lahir kembali dengan formasi baru Angga (gitar), Totok (gitar), Saka (bass), Kaled (drum), Ulama (Mc), Ryan (Vocal). BREATH di panggung musik Semarang memang masih biasa tapi kami eksis di kalangan anak sekolahan dari panggung sekolah ke sekolah dan dari parade ke parade musik telah kami ikuti. Kami coba mengikuti Audisi di salah satu acara bergensi La Lights Indie Fest 2007dan masuk 50 besar dengan hit kami “Sesaat terasa”. BREATH sepakat untuk saat ini akan berjuang terus untuk masuk major label.
Dan iringan doa yang kedua orang tua kami, keluarga serta bantuan rekan-rekan BREATH dan komunitas musik indi Semarang tanpa mereka kami tidak bisa terwujud. Kami sangat berharap kepada pihak-pihak yang dapat membantu kami dalam mengembangkan musik di Semarang khususnya dan Indonesia umumnya.

LAGU
1. Sesaat terasa
2. Dirimu
3. Far a Way
4. R.I.N.A
5. Sendiri
6. Only Friend
7. Thank You
8. As an Angel
9. Elektronik Luv
10. Purnamaku

EVENTS
16 Juni 2007 /Band 50 besar LA Lights Indi Fest Liquid cafe Jogjakarta
21 April 2007 / Band Performance YAMAHA Funtastic Female
25 Maret 2007 / Band Guesstar AISEC
25 Februari 2007 / Band Parade Tlogosari Ekspresi indie
14 Januari 2006 / Band performance Music & dance SMKN 6 Semarang
17 Juli 2005 / Pemuda Demokrat Band Performance
25 Juni 2005 / Band performance Six on the stage SMKN 6 Semarang
19 Maret 2005 / Band parade Cozy in five with Glen SMA 5 Semarang
17 April 2005 / Band performance Prambros Sunday class 
Oktober 2004 / Parade Band Taman Budaya Raden Saleh

CONTACT
Breath Management
Jl. Lampersari 62 A Semarang
Telp. (024) 70317360 / 70187111
Email : 
breathband@yahoo.com 
 

0 comments: